Selasa, 22 Juni 2010

DURAMUNE MAX Pv


Bentuk Sediaan: Cairan

Komposisi: mengandung Canine Parvovirus strain SP99 dan gentamisin dan thimerosal sebagai pengawet.

Indikasi: pengebalan terhadap penyakit Parvovirosis yang disebabkan oleh Canine Parvovirus Peringatan Hanya untuk vaksinasi anjing sehat. Kocok dengan baik sebelum digunakan. Reaksi alergi mungkin terjadi. Antidotanya : Epinephrine Bakarlah wadah vaksin dan semua isinya yang tidak digunakan.

Dosis & Cara Pemakaian : Diberikan melalui suntikan subkutan dengan dosis 1 ml / ekor ( 1 dosis ) pada anjing sehat umur 6 minggu atau lebih tua. Vaksinasi ulang sebaiknya setiap 2 – 3 minggu sampai anjing umur 12 minggu. Anjing yang berumur diatas 12 minggu sebaiknya vaksinasi awal diberikan DURAMUNE MAX Pv dengan satu dosis dan divaksinasi ulang 2 - 3 minggu kemudian. Dianjurkan untuk vaksinasi ulang tiap tahun.

Kemasan: Tiap kotak isi 25 vial @ 1 dosis

No Registrasi: Deptan RI I.03032552 VKC Klasifikasi Vaksin Keras Cair.

Produsen/ Distributor: Fort Dodge Laboratories, Inc., USA /Paeco Agung

Tidak ada komentar:

Posting Komentar